RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
( RPP )


Satuan Pendidikan                                 :  SMA
Kelas/Semester                                      :  XI / 1
Mata Pelajaran                                      :  Matematika (Wajib)
Materi Pokok                                         :  Determinan dan Invers Matriks
Waktu                                                     :  2 x 45 menit


A.TUJUAN PEMBELAJARAN:
Dengan pendekatansaintifikdalam kegiatan pembelajarandeterminan dan invers  matriks,siswadiharapkanmampu :
1.      Bekerja sama, berani mengemukakan pendapat, menjawab pertanyaan, dan percaya diri.
2.      Menjelaskan kembali cara menentukan determinan dan invers matriks dengan memahami elemen diagonal utama,elemen diagonal samping dan adjoin matriks.
3.      Mampu merumuskan model matematika dari suatu masalah dan  menggunakan determinan dan invers matriks dalam memecahkan  masalah.

B. KOMPETENSI DASAR
2.1     Memiliki motivasi internal, kemampuan bekerjasama, konsisten, sikap disiplin, rasa percayadiri, dan sikap toleransi dalam perbedaan strategberpikir dalammemilih dan menerapkan strategi menyelesaikan masalah.
2.3     Menunjukkan sikap bertanggung jawab, rasa ingin tahu, jujur dan perilaku peduli lingkungan.
3.5     Mendeskripsikan operasi sederhana matriks serta menerapkannya dalapemecahan masalah.
4.6     Menyajikan model matematika dari suatu masalahnyatayangberkaitandengamatriks.

 C.  INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI
1. Terlibat aktif dalam pembelajaran determinan dan invers matriks
2. Bekerja sama dalam kegiatan kelompok
3. Toleran terhadap perbedaan strategi berpikir dalam menyelesaikan masalah.
4. Menentukan determinan suatu matriks
5. Menentukan invers suatu matriks
6. Terampil menerapkan konsep determinan dan invers matriks dalam pemecahan masalah nyata.





C.  MATERI PEMBELAJARAN:

I. Determinan Matriks
1.    Determinan matriks persegi ordo 2
2.    Determinan matriks persegi ordo 3
II. Invers Matriks ordo 2x2
III. Persamaan Matriks
IV. Penggunaan Matriks
Penggunaan matriks untuk mencari himpunan penyelesaian persamaan linier :
1.         Persamaan linier dengan 2 peubah
a.  Penyelesaian dengan menggunakan dterminan matriks
b. Penyelesaian dengan menggunakan invers matriks
2.         Persamaan linier dengan 3 perubah

D. METODE/PENDEKATAN  PEMBELAJARAN:
Metode pembelajaran kooperatif (Cooperatif Learning) tipe Team Assisted Individualization (TAI) dengan pendekatan pembelajaran Scientific.

E. MEDIA PEMBELAJARAN
1.         Media pembelajaran Matriks
2.         Laptop / komputer PC
3.         LCD proyektor
4.         Whiteboard
5.         Lembar Kerja Siswa ( LKS )
6.         Lembar kerja berupa kerta karton

F. SUMBER BELAJAR
1. Buku Matematika-wajib, penyusun Bornok Sinaga dkk, penerbit Politeknik Negeri Media Kreatif Jakarta, 2013
2. Buku referensi lainnya

G. LANGKAH LANGKAH PEMBELAJARAN

KEGIATAN
DESKRIPSI KEGIATAN
ALOKASIWAKTU
Pendahuluan
1.    Guru memberikan gambaran tentang penggunaan matriks dalam kehidupan sehari-hari.
2.    Sebagai apersepsiguru mendorong rasa ingin tahu dan berpikir kritis siswa untukmembuat model matematika dalam bentuk matriks dari suatu masalah dan memecahkan masalah tersebut.
3.    Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang ingin dicapai berkaitan dengan penggunaan matriks.


10 menit
Inti
1.        Guru meminta siswa untuk mengingat kembali penulisan data dalam bentuk matriks yang bisa ditemui dalam kehidupan sehari-hari.
2.        Guru meminta siswa untuk membuat suatu data yang selanjutmya dapat dibentuk matriks persegi berordo 2.
3.        Dengan tanya jawab guru mengarahkan siswa untuk mengidentifikasi elemen diagonal utama, elemen diagonal samping hingga siswa dapat menentukan determinan matriks.

4.        Guru membagi siswa dalam beberapa kelompok dengan tiap kelompok terdiri atas 4 siswa.
5.        Guru membagikan lembar kerja karton masing-masing kelompok satu lembar
6.        Guru memberikan bahan diskusi (LKS) tentang determinan dan invers matriks .
7.        Siswa mendiskusikan cara menentukan determinan matriks dan mengidentifikasi  matriks singular dan non singular.
8.        Siswa mendiskusikan cara menentukan determinan matriks persegi ordo 3.
9.        Siswa mendiskusikan cara menentukan invers matriks persegi ordo 2.
10.    Siswa mendiskusikan sifat-sifat matriks terhadap inversnya.
11.    Siswa mendiskusikan penyelesaian masalah yang diberikan guru yang berkaitan dengan penggunaan determinan dan invers matriks.
12.    Salah satu kelompok mempresentasikan hasil diskusinya dan kelompok yang lain menanggapi dan menyempurnakan.
13.    Guru mereview  pembahasan materi tentang determinan dan invers matriks .
14.    Guru memberikan 4 soal untuk dikerjakan dan dikumpulkan.

50 menit

































15 menit
Penutup
1.        Guru membimbing siswa untuk menyimpulkan hasil pembelajaran pada pertemuan  ini.
2.        Guru memberikan  tugas PR beberapa soal untuk dikerjakan dirumah dan dikumpulkan pada pertemuan berikutnya.
3.        Guru mengakhiri pembelajaran dengan memberikan motivasi dan beberapa pesan agar siswa rajin belajar.

15    menit


H. PENILAIAN HASIL BELAJAR
Tehnik penilaian         :  pengamatan dan tes tertulis
InstrumenPenilaiandanpedomanpenskoran/penilaian Observasi

Petunjuk :
Lembaran ini diisi oleh guru untuk menilai sikap spiritual siswa.
Berilah tanda cek (v) pada kolom skor sesuai sikap spiritual yang ditampilkan oleh siswa.
Nama Siswa            : ………………….     Kelas           : XI
        Tanggal Pengamatan: …………………..          Materi Pokok: Matriks
No
Aspek Pengamatan
Skor
1
2
3
4
1
Memiliki rasa ingintahudanketertarikanpadamatematika




2
MenunjukanSikapKonsistendanTeliti




3
PercayadiridanTidakmudahmenyerahdalammemecahkanmasalah




4
MemilikisikapterbukadanMenghargaiPendapat  orang lain




Jumlah Skor





Kriteria:
4 = selalu, apabila selalu melakukan sesuai pernyataan
3 = sering, apabila sering melakukan sesuai pernyataan dan kadang-kadang tidak melakukan
2 = kadang-kadang, apabila kadang-kadang melakukan dan sering tidak melakukan
1 = tidak pernah, apabila tidak pernah melakukan

1.       InstrumenPenilaianKompetensiPengetahuan

TesTertulis ( Uraian)

Indikator:
1. Siswa dapat menentukan determinan suatu matriks..
  2. Siswa dapat menentukan invers suatu matriks.

InstrumenPenilaiandanpedomanpenskoran/penilaian:

A. Instrumen.

1.       Sinta membeli 2kg jeruk dan 3 kg apel. Ia harus membayar  rp 86 000,-. Sedangkan Nani harus membayar rp120 000,- untuk 1kg jeruk dan 5kg apel yang dibelinya. Tentukan :
a.       Determinan matriks koefisien persoalan tersebut
b.      Harga 3kg jeruk dan 1kg apel yang dibeli Ita dari toko itu.
        2.  Tentukan invers matriks 

B. Pedoman Penskoran

Alternatif pedoman penskoran jawaban soal:
No
Aspek Penilaian
Rubrik Penilaian
Skor
1.
menentukan determinan suatu matriks..

Menjawab  kedua pertanyaan dengan benar beserta prosesnya
5
Menjawab pertanyaan nomor b dengan benar beserta prosesnya
3
Menjawab pertanyaan nomor a dengan benar beserta prosesnya
2
Tidak ada respon/jawaban
0
2.
menentukan invers suatu matriks..

Jawaban benar
5
Jawaban hampir benar
3
Jawaban  salah
1
Tidak ada respon/jawaban
0


Skor maksimal =
10


Skor minimal =
0

2.       InstrumenPenilaianKompetensiKeterampilan
Tugasindividu

Indikator:
1. Siswa dapat menentukan determinan matriks
2. Siswa dapat menentukan invers matriks.

InstrumenPenilaiandanpedomanpenskoran/penilaian:
A.      Instrumen Penilaian :
Pilihlah satu jawaban yang paling benar.
1.  Diketahui  At adalah transpose dari matriks A, jika At =  maka nilai determinan matriks A adalah ….
a.       7
b.      5
c.       3
d.      -1
e.      -3
2.             Diketahui matriks A =      B = 
maka nilai determinan matriks  2 A + B adalah ….
a.       15
b.      13
c.       -10        
d.      -17  
e.      -37  
3.             Diketahui matriks P = ,  Q = 
jika determinan P = determinan Q, maka nilai x adalah ….
a.         5
b.        3
c.        1        
d.       -3  
e.       -5  

4.        Diketahui matriks A =      B =     C = 
Jika determinan dari matrik A + B – C = 1 maka nilai a adalah .....
a.         - 11
b.        - 10
c.        - 8        
d.         3  
e.         5  
5.      Diketahui matriks A =      B = 
Maka  determinan dari matrik A • B  adalah .....
a.           12
b.          10
c.         - 15        
d.         - 20  
e.         - 25  

1.       Diketahui matrik A = dan A-1 adalah invers dari matriks A.
 maka A-1 adalah ….
a.        
b.       
c.        
d.       
e.       

  1. Diketahui matriks  A =  ;     B=  dan C = A + B jika C-1 adalah invers matrik C, maka C-1 = ….
a.        
b.       
c.        
d.       
e.       
  1. Diketahui matriks  A =  ;    B=  dan  C = A • B    jika C-1 adalah invers matrik C, maka C-1 = ….
a.        
b.       
c.        
d.       
e.       
  1. X matriks persegi berordo 2 x 2 yang memenuhi persamaan
     adalah ….
a.       
b.      
c.       
d.      
e.      

  1. X matriks persegi berordo 2 x 2 yang memenuhi persamaan
     adalah ….
a.        
b.       
c.        
d.       
e.       

B.      Kunci dan penskoran :
Kunci :
1.       e             6. c
2.       d             7. B
3.       b             8. D
4.       a              9. E
5.       e             10. B
Penskoran :
NO.
Jml jwbn benar
Skor
Jml jwbn benar
Skor
1
1
1
6
6
2
2
2
7
7
3
3
3
8
8
4
4
4
9
9
5
5
5
10
10

Nilai                       = Skor
Nilai maksimal   = 10


Mengetahui                                                   
Kepala Sekolah                                                            Guru Mata Pelajaran